Puisi

 Judul : Menulis Puisi

Gelombang : 28

Tanggal: 15 Februari 2023

Tema: Menulis Puisi

Narasumber: Dr. Hj. E. Hasanah, M.Pd

Pertemuan ke : 17





Puisi adalah ragam sastra yang terikat irama, matra dan rima. Suatu baris kata yang dibaca harus dengan perasaan.

Struktur Puisi:
Bentuk: Baris dan bait
Diksi : Pemilihan kata indah dan penuh makna
Majas: Bahasa Kias untuk mengungkapkan isi hati penyair
Rima: Persamaan Buny di akhir baris bait untuk memperindah bunyi.

Puisi lama ada aturan jumlah baris dan bait
Puisi baru lebih bebas




Menulis puisi juga adalah bakat, dan niat, penuh motivasi, KBMN memfasilitasi kami para guru menemukan bakat kami dan kembangkan hingga menerbitkan buku. 

Tetap semangat menulis







Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

Buku Mayor

NonFiksi

Promo Yuk